Admin Accounting – PT. Santinilestari Graha Surya Sentosa

PT Santinilestari Graha Surya Sentosa membuka kesempatan magang bagi mahasiswa dan lulusan baru yang ingin menambah pengalaman di bidang administrasi dan akuntansi. Posisi ini cocok bagi Anda yang teliti, memiliki semangat belajar tinggi, dan ingin terjun langsung ke dunia kerja profesional.

Ringkasan:

  • Pendidikan : SMA / SMK, D1 – D3, S1
  • Durasi Magang : 3 Bulan
  • Gender : Pria / Wanita
  • Besaran Gaji : Rp 2.000.000 – Rp 3.000.000
  • Lokasi Kerja : Surabaya

Tanggung Jawab Pekerjaan :

⁃ Input Bank Masuk dan Bank Keluar
⁃ Mengelola Kas Kecil
⁃ Melakukan pembelian ATK dan perlengkapan kantor
⁃ Melakukan stock opname tiap bulan
⁃ Menyusun laporan AR

Keahlian :

⁃ Menguasai Akuntansi Dasar
⁃ Menguasi Microsoft Office terutama Excel

Kualifikasi :

⁃ Mahasiswa semester akhir D3/D4/S1 Akuntansi/Ekonomi/sejenisnya.
⁃ Fresh graduate SMK juga diperbolehkan mendaftar
⁃ Bersedia magang selama 3 bulan

Lamar Sekarang